KONTENJATENG.COM, - Sewu Dino menjadi salah satu film yang akan menemani Anda nonton di bioskop saat libur lebaran tahun ini.
Berikut ini sinopsis film horor Sewu Dino yang kami sajikan untuk Anda sebelum nonton.
Banyak yang bilang film horor Sewu Dino lebih seram daripada film KKN Desa Penari.
Baca Juga: CINTA DITOLAK DUKUN BERTINDAK, Nonton Film Horor 'Pelet Tali Pocong' : CEK SINOPSIS DISINI !!
Mengutip dari kanal YouTube@MD Fictures, film Sewu Dino mengisahkan tentang seorang gadis yang bernama Sri.
Sri adalah seorang gadis desa yang merantau ke kota karena himpitan ekonomi.
Ia akan bekerja sebagai pembantu rumah tangga.
Baca Juga: NONTON HOROR 'IBLIS DALAM DARAH' 2023, Berikut Link Resmi dan Sinopsis DISINI !!
Setelah sampai diluar kota, Sri harus melalui berbagai macam seleksi yakni tes wawancara.
Sri merasa janggal karena sang pewawancara menanyakan terkait hari kelahiran Sri.
Usut punya usut, Sri akan dijadikan penangkal untuk ilmu santet karena Sri lahir di hari Kliwon.
Baca Juga: FAKTA MENARIK JOHN WICK CHAPTER 4, Muncul Teman Lama yang Jadi Musuh Baru
Lalu Sri dan beberapa orang yang diterima dengan kelahiran hari Kliwon, terjadi sesuatu yang aneh mulai di tempat mereka bekerja.
Setelah Sri dan temannya mencari tahu ternyata ada iblis santet akan menyerang mereka.
Artikel Terkait
NONTON PSIKOPAT 'I Saw The Devil', Aksi Balas Dendam yang Kejam dan Penuh Darah
NONTON BIDADARI BERMATA BENING, Plihan Cinta yang Rumit Seorang Santriwati: Cek Link Nonton DISINI !
Viral TikTok Sosok Pemersatu Bangsa 'Tokyo Lagi', Gadis Seksi yang Ditunggu Mata Para Pria
NONTON THE GLORY 2 Sub Indo, Aksi Balas Dendam Moon Dong Eun Dijamin Lebih Seru dan Menyakitkan
IKUT JADI SOROTAN !! Berikut Profil dan Biodata Lengkap Aditya Zoni, Adik Kandung Ammar Zoni
NONTON 'PANDORA BENEATH THE PARADISE, Balas Dendam Wanita dengan Kehidupan Sempurna yang Ternyata Hanya Ilusi
The Tale of the Princess Kaguya Sudah Tayang, KLIK LINK NONTON RESMI DISINI !!
ANDA MAU TOBAT? Simak Informasi Jadwal Tayang 'SIKSA KUBUR' Film Horor Terbaru Joko Anwar
Klik Link Resmi Nonton We Have A Ghost, Kisah Hantu Kocak : Trending di Netflix !!
SEGERA TAYANG !! Cek Sinopsis Film Horor Terbaru 'LOSMEN MELATI' Dibintangi Alexandra Gottardo